Viral Asuransi


Kita Perlu Tahu

Sekitar 100,000 pesawat mengudara dan mendarat dengan Selamat setiap hari diseluruh penjuru Dunia.

Dan tidak Ada yang memviralkan penerbangan yang menyenangkan dan pendaratannya yang mulus.

Namun begitu ada 1 pesawat yang meleset dari pacuan landas. Atau ada yang crash di udara, atau masuk kelaut dan hilang..

langsung HEBOH Dan VIRAL.

Apakah berarti penerbangan dengan pesawat terbang kemudian harus dihentikan? Tentu tidak.

Begitu pula didunia asuransi, setiap Hari ada KLAIM yang dibayar sampai Triliunan Dan TIDAK VIRAL Karena ada ETIKA KERAHASIAAN NASABAH. Dan merupakan TUJUAN Perusahaan asuransi membayar KLAIM yang VALID.

Sekali lagi VALID.

Kalau sampai ada yang kemudian VIRAL. Gagal klaim. Sudah selayaknya Kita BERPIKIR bahwa KLAIM tsb pasti TIDAK VALID atau kurang Valid .

Semoga menjawab, dan Orang CERDAS akan memahaminya.